Home » , » Function dalam PHP

Function dalam PHP

Dalam pemograman perintah function merupakan hal yang sangat umum digunakan, hal ini karena sistem kerjanya yang sangat membantu khususnya delam proses perintah yang berulang-ulang. Function merupakan sejumlah pernyataan (baris perintah) yang dikemas dalam sebuah nama. Nama ini selanjutnya dapat dipanggil berkali-kali di beberapa tempat pada tubuh program. Sebuah function dapat diletakkan di bagian manapun, bisa di awal, tengah, dan akhir dari keseluruhan bagian kode PHP.

Tujuan penggunaan fungsi adalah:

·         Memudahkan dalam mengembangkan program

·         Menghemat penulisan script program (tentunya mengurangi size file)

Berikut syntax function:

function namafungsi ()
{
    pernyataan1;
    pernyataan2;
}










Pada contoh di atas, panggil merupakan nama function. Nama function inilah yang dapat dipanggil sewaktu-waktu diperlukan. Aturan membuat nama function sama dengan ketika membuat nama variabel (lihat di Jobsheet I). Statement/perintah dari function dituliskan di dalam kurung kurawal {}. Sedangkan perintah panggil(); merupakan cara memanggil function tersebut

lebih lengkapnya silhkan download
semoga artikel ini bermanfaat
harisxid.blogspot.com

0 komentar:

Posting Komentar